PT Industri Kemasan Semen Gresik atau IKSG merupakan produsen kantong (kemasan) semen milik PT Semen Indonesia (Persero) Tbk. IKSG berdiri sejak 3 Juni 1992 di Gresik, namun baru beroperasi secara penuh pada 4 April 1994.
Pada masa awal operasional pabrik, IKSG telah memiliki kapasitas produksi 66 juta kantong semen berbahan kraft. Kapasitas ini terus bertambah seiring peningkatan kemampuan mesin, pengoperasian mesin baru, hingga pendirian pabrik baru yang berada di Tuban, Jawa Timur. Per tahun 2013, IKSG memindahkan seluruh fasilitas produksinya beserta kantor pusat dari Gresik ke Tuban.
Hingga kini, IKSG memiliki kapasitas produksi sebesar 444 juta kantong semen dengan bahan yang lebih modern seperti multi-wall kraft bags, polypropylene woven bags, dan polypropylene woven laminated kraft bags.
Saat ini PT Industri Kemasan Semen Gresik sedang membuka lowongan pekerjaan pada bulan November 2023. Berikut adalah daftar posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan:
Lowongan Kerja PT Industri Kemasan Semen Gresik
Senior Manager of Production (IKSG-02)
- Pria, usia max. 35 tahun
- S1 Hukum (PKPA, legal auditor lebih diutamakan)
- IPK min. 3,00
- Pengalaman min. 2 tahun di bidang yang sama
- Loyalitas tinggi
- Bisa bekerja secara tim
- Tidak memiliki rekam jejak negatif
- Mampu berbahasa Inggris aktif
Risk, Legal & Compliance Jr. Officer (IKSG-03)
- Pria/Wanita, usia max. 30 tahun
- S1 Teknik Kimia/Mesin/Industri
- IPK min. 3,00
- Pengalaman min. 3 tahun di bidang yang sama
- Loyalitas tinggi
- Bisa bekerja secara tim
- Tidak memiliki rekam jejak negatif
- Jiwa leadership tinggi
- Mampu berbahasa Inggris aktif
Tax & Insurance Jr. Officer (IKSG-04)
- Pria/Wanita, usia max. 30 tahun
- S1 Perpajakan (memiliki Brevet A & B lebih diutamakan)
- IPK min. 3,00
- Pengalaman min. 2 tahun di bidang yang sama
- Loyalitas tinggi
- Bisa bekerja secara tim
- Tidak memiliki rekam jejak negatif
- Mampu berbahasa Inggris aktif
Senior Manager of Maintenance (IKSG-05)
- Pria, usia max. 35 tahun
- S1 Elektro/Mesin/Industri
- IPK min. 3,00
- Pengalaman min. 3 tahun di bidang yang sama
- Loyalitas tinggi
- Bisa bekerja secara tim
- Tidak memiliki rekam jejak negatif
- Jiwa leadership tinggi
- Mampu berbahasa Inggris aktif
Periode Lamaran: 11-24 November 2023
Sumber lowongan