Wowrack png

Lowongan Kerja PT Wowrack Indonesia

Posted on

PT Wowrack Indonesia atau dikenal sebagai Wowrack (Wow Technologies Inc.) adalah perusahaan yang menyediakan solusi untuk setiap kebutuhan Teknologi Informasi (TI) dalam bisnis. Berkantor pusat di Seattle, Amerika Serikat sejak tahun 2001, pada tahun 2009 Wowrack hadir di Indonesia.

Wowrack menyediakan solusi untuk setiap kebutuhan TI seperti Managed IT Solution, Cloud Solution, Server & Storage Solution, Data Center Solution dan Network Solution. Dedikasi Wowrack adalah untuk menyediakan layanan yang dapat diandalkan dan terpercaya yang berstandar internasional dengan fasilitas penunjang 7 data center yang tersebar di Amerika Serikat (Seattle, Dallas, Bufallo), Indonesia (Jakarta, Surabaya), Singapura, dan Hong Kong.

Hingga kini, Wowrack telah dipercaya oleh para pelanggan corporate selama lebih dari 14 tahun. Di Indonesia, Wowrack telah digunakan oleh Tanrise, Kaskus Indonesia, IDN Times, UBM Biscuits, dan lain-lain.

Saat ini PT Wowrack Indonesia sedang membuka lowongan pekerjaan pada bulan Februari 2023. Berikut adalah posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan:

Finance & Accounting Staff

Location: Surabaya (Hybrid)

  • Bachelor’s Degree in Accounting or related fields
  • At least one year(s) of experience as Accounting Staff, fresh graduate are welcome
  • Understand about Standar Akuntansi Keuangan (SAK)
  • In-depth knwoledge of financial regulations, accounting principles, and processes
  • Outstanding analytical and detail-oriented
  • Good communication and time management skills
  • Able to work independently and in a team
  • Proficient in Microsoft Office and Accounting softwares

Responsibilities:

  1. Maintain accurate and up to date accounting recrods through journal entries
  2. Prepare and present accurate financial statements that reflect the company’s financial position
  3. Conduct regular reconciliation of bank accounts to ensure accuracy and completeness of financial records and to identify and resolve discrepancies
  4. Manage payment process by verifying invoices, processing payment requests, and ensuring timely payment of bills and expenses
  5. Ensure that all financial records are properly maintained, organized, and easily accessible for audit purposes

Don’t miss your best chance! Send your CV to:
[email protected] with subject FA – Your Name